Panen Buah Kakao

Musim panen adalah masa yang paling dinanti oleh setiap petani, tidak hanya petani kakao tetapi bagi semua petani.  Pada budidaya tanaman kakao yang baik, teknik panen juga berpengaruh terhadap hasil panen. Untuk mendapatkan hasil panen yang optimal, petani perlu memperhatikan beberapa hal sehingga hasil yang diharapkan sesuai dengan harapan petani. Seperti hanya memanen buah yang benar-benar sudah matang dan sehat serta memetik buah dengan benar.


Buah kakao yang sudah matang dan siap dipanen adalah buah dengan biji yang bulat penuh, seragam dan kandungan gula yang optimal, sekitar 4-8%. Hal ini nantinya sangat berpengaruh pada penangganan pasca panen, terlebih lagi pada fermentasi kakao. Dengan melakukan panen hanya pada buah yang matang, proses fermentasi bisa berjalan dengan sempurna.

Buah yang sudah matang adalah buah yang mempunyai warna penuh dengan alur buah tidak tajam, jangan memanen buah yang masih muda atau dibiarkan sehingga buah menjadi terlalu tua.
Dalam melakukan pemetikan buah yang siap dipanen, potonglah dengan pisau yang tajam pada bagian tangkai buah, jika tinggi gunakanlah galah dengan mengikat pisau pada ujung galah. Jangan memutar buah atau menariknya secara vertikal.

Mudah-mudahan informasi ini bermanfaat.

32 komentar:

webmdmk mengatakan...

Kunjungan silaturahmi kembali ke Cacao Organic Fairtrade...
Senangnya kalau kebun kita panen...Alhamdulillah segala puji bagi Allah yang telah memberikan ini semua...
Jangan lupa zakatnya kalau sudah sampai nishab-nya sahabat untuk dibayarkan...mengingatkan diri sendiri terutama

blog-nailah mengatakan...

Musaim panen adalah masa-masa yang paling ditunggu para petani setelah sekian lama berusaha agar kebunnya berhasil panen dan akhirnya para petani menuai hasilnya di musim penan ini.
Alangkah senangnya para petani

Mommy Liz mengatakan...

though I don't understand the language, I assumed that this is where chocolates come from?

Rama88 mengatakan...

wahhh asik tuh panen buah cacao,, sayang ditempatku sangat jarang buah cacao ini sob,, heheh,,

Anonim mengatakan...

kalo di daerah saya buah ini namanya buah coklat

Mommy Liz mengatakan...

was here today, cbox is down and I can't leave a message.


take care and hope to see you at my sites.

http://gobamafans.com
http://anliz.info
http://bloggeriam.info
http://wrozlie.com

toko albarkah mengatakan...

kayak buah coklat yaa betuknya,,, :D

berita dunia mengatakan...

banyak kakao disini... i like ...

Honda Gajahmada mengatakan...

Buah coklat yang sudah matang lalu dipetik dan dikupas diiris dengan pisau kalo dimakan rasanya apakah sama seperti coklat Pak, jadi penasaran nih

Majalah Masjid Kita mengatakan...

Hama lalat buah menyerang tanaman kakao di Kabupaten Lampung Timur, Provinsi Lampung hingga menurunkan produksi komoditas unggulan tersebut mas :(

Penghuni 60 mengatakan...

jujur aku blm pernah liat langsung yg namanya buah kakao... jd seperti itu toh...?

ummy's comp mengatakan...

nice infi kang sangat bermanfaat bagi petani khususnya tanaman kakao

Muhammad Fakhrial Zld mengatakan...

apa benar katanya buah kakao kita salah satu yg terbaik mas..
salam kenal

Krisna Dharma mengatakan...

naice share gan !

dhenok habibie mengatakan...

orang tua saya juga petani (lebih tepatnya punya tanaman) kakao, seneng banget kalo pas lagi panen banyak.. infonya bagus nih mas..

cardiacku mengatakan...

Senangnya bila panen tiba

Free Download Full n Free mengatakan...

Lama nggak jumpa,. eh rupanya uda Panen :)

binkbenk mengatakan...

lama gak kesini ,,semoga sobat sukses selalu :D

BLOGCUNAYZ mengatakan...

akhirnya saya bisa berkunjung kembali kesini

kayaknya saya belum pernah melihat buah ini gan,memang asalnya dari mana??

BlogS of Hariyanto mengatakan...

hadir lagi di sini menyapa sahabat,
sungguh banyak pengetahuan mengenai KAKAO yang bisa diperoleh di blog nan indah ini....salam :)

Raden Masyonow mengatakan...

info bagus bos. Baru tau ane. Hehe...

DC mengatakan...

salam kenal sob... Visit back

Robin PayTren mengatakan...

wah, biasanya metik kakao pake putar aja tangkainya, kurang bagus ternyata, tengkyu info nya..

Basofi mengatakan...

biji koko kering di tempat anda berapa sobb..?
baru2 ini harga di medan njeblos ampe Rp13ribu/kilo

DeeJayHan-Blog mengatakan...

wah mantep nih kudu di coba

Xpresi4share N Software Pro mengatakan...

Enak ya kalau punya kebun.pas panen dapet duit,nice post,sukses

UD. BINTANG ANTIK SEJAHTERA mengatakan...

Salam kenal juga dengan kami pengrajin marmer Tulungagung,Bang tlng kalau nggak keberatan link juga ke Blogs pertanian ku,ini yang relevan dengan produk abang,siapa tahu nemu buyer dan relasi disana,cuman masih belum saya optimasi sekarang,kedepan segera akan kita jadikan blog bisnis juga,http://upfmacampurdarat(dot)Wordpress (dot)com

puramoz mengatakan...

kaka oh kakao,, di tempatku gak ada yang tanam cacao sobb,,,

Just Copy and Leave It !!! mengatakan...

Sudah saya followback. trimakasih sudah follow :)

Vpie ◥TwekzLibz◤ MahaDhifa mengatakan...

. . haduch,, kapan^ aq kirimin buah ini donk. tapi pas yg matang aja ya?!? pengen nyobain aq -{_NgarepBanget_}- . .

district16 mengatakan...

kyaknya sedap ney buah :D

use_er mengatakan...

Tiga tahun lalu saya bawa bibit beberapa pohon dari lampung....alhamdulillah sekarang udah berbuah...tapi bingung buah yang benar-benar matang itu kayak gimana, dan cara pengolahannya seperti apa hahaha.....

Posting Komentar

Terima Kasih Atas Kunjungan dan Komentar Sobat.
Salam Blogger.